Selasa, 15 November 2016

Foto - Foto Suasana Pasca G30S/PKI 1965


By Bourbon  Tuesday, November 15, 2016


Pasca G30S kemarahan masyarakat meledak karena beranggapan bahwasannya PKI telah berusaha merongrong kekuasaan negara. Kemarahan pada ujungnya nanti diarahkan dengan aksi-aksi kekerasan sepihak terhadap angota PKI atau pun yang diduga sebagai simpatisan. 

Pada tanggal 6 Oktober, CIA menginformasikan bahwasannya selebaran yang berisi ganyang komunis banyak beredar di Jakarta. Pada tanggal 7 Oktober, CIA memasok info kepada Presiden Lydon B.Johnson bahwa pemakaman Ade Irma Suryani, putri Jendral A.H.Nasution, berhasil membangkitkan amarah kaum muslim, yang diperkirakan akan melakukan kekerasan terhadap gologan kiri. Esoknya CIA menyebutkan gerakan antikomunis mulai membakar kantor-kantor dan rumah anggota PKI. 

PEMBAKARAN KANTOR PUSAT PKI JAKARTA





PEMUSNAHAN BUKU-BUKU SAYAP KIRI





CORETAN TEMBOK PASCA G30S/PKI




Sumber pustaka: The President’s Daily Brief 1 Oktober-30 November. CIA. 2015

0 komentar:

Posting Komentar